Komsos Dengan Warga, Babinsa Koramil 0602-08/Petir juga Rutin Pantau Wilayah 

    Komsos Dengan Warga, Babinsa Koramil 0602-08/Petir juga Rutin Pantau Wilayah 

    Serang - Melaksanakan pembinaan komunikasi sosial (Komsos) merupakan salah satu kegiatan Babinsa di wilayah desa binaanya untuk menjalin keakraban dengan warga. komunikasi sosial menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaannya.

    Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 0602-08/Petir Kodim 0602/Serang Serda Serda Erwin, dalam menjalin rasa keakraban serta kebersamaan yang baik dengan warga di salah rumah warga di Desa Negara Padang Kecamatan Petir, Kab. Serang, Rabu (24/01/2023).

    Dalam kegiatan Komsosnya ia mengatakan, kegiatan ini untuk mencerminkan rasa kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya.

    “Tujuan Komsos ini juga untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan, dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa dengan warga akan dapat mempererat hubungan TNI dengan Rakyat.” ucap Babinsa

    “Dengan Babinsa yang selalu memantau wilayah desa binaannya, maka Babinsa akan tahu permasalahan di desanya. Sehingga jika ada permasalahan dengan cepat dapat diatasi dan diselesaikan, ” imbuhnya

    "Babinsa juga berharap kepada warga masyarakat senantiasa saling menjaga dan peduli dengan situasi yang berkembang saat ini, serta saling membantu satu sama lain.

    "Babinsa juga menghimbau untuk menjaga keamanan ketertiban tidak menyebarkan berita Hoax, Tandasnya.

    (Pendim 0602)

    Aang Nopriyadi

    Aang Nopriyadi

    Artikel Sebelumnya

    Hadiri Isro Mi'raj Nabi Muhammad, Inilah...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan

    Ikuti Kami